Tag: hotel
-
Ini Alasan Kenapa Harus Menginap Di Hotel Dekat Bandara
Transit di Bandara Soekarno-Hatta, apalagi dalam waktu yang cukup lama tentu terasa membosankan. Terlebih, dengan tubuh yang lelah dan pegal akibat melakukan perjalanan jauh. Oleh karena itu, daripada hanya menunggu di ruang tunggu, memilih bermalam di hotel bandara Jakarta bisa menjadi pilihan yang sangat cerdas. Selain itu sebenarnya ada beberapa manfaat yang bisa kamu dapatkan […]